Halo Sobat ! | Members area : Register | Sign in
About me | SiteMap | Arsip | Terms of Use | Dcma Disclaimer
Diberdayakan oleh Blogger.
Home » Fungsi Differential pada mobil

Fungsi Differential pada mobil

Selasa, 04 Juni 2013

Differential bila di artikan dalam bahasa indonesia adalah Pembeda.atau dalam bahasa bengkelnya lebih di kenal dengan sebutan Gardan merupakan salah satu komponen mobil yg mempunyai fungsi utama untuk membedakan putaran roda kiri dan kanan pada saat membelok. Hal ini dimaksudkan agar tidak terjadi Slip pada roda dan tidak tergelincir. selain itu fungsi lain dari differential adalah merubah putaran mesin menjadi gerak maju mundur.


fungsi dan cara kerja differential sbb :

 pada saat kendaraan dalam keadaan melaju lurus. kecepatan putaran antara roda kiri dan kanan adalah sama. tetapi pada saat kendaraan membelok maka mengakibatkan kecepatan roda kiri dan kanan berbededa. differential dalam hal ini mengatur kecepatan roda kiri dan kanan agar tidak terjadi slip/tergelincir pada saat membelok. 

No Responses to "Fungsi Differential pada mobil"

Poskan Komentar